Kamis, 11 Agustus 2011
Juz Amma | Fahd al-Kanderi with English Translation (Part 1)
Juz ke-30 atau juz terakhir dalam Alquran sering disebut JUZ 'AMMA banyak dihapal oleh kaum Muslimin karena sebagian besar berisi surah-surah pendek, yang tidak didapati pada juz-juz lain. Hapalan tersebut terutama digunakan untuk shalat maupun zikir.
Alangkah indahnya kalau hapalan surah-surah pendek pada JUZ 'AMMA itu disertai dengan pemahaman yang baik tentang isi kandungan ayat-ayatnya. Hal itu, bisa dimulai dari memahami sebab turunnya ayat, beberapa kosa kata penting, atsar atau hadis-hadis yang berkaitan, dan tidak kalah pentingnya tafsir ulama tentang ayat tersebut. Dan bacaan Alquran itu akan sempurna kalau kaum Muslimin paham dan bisa menerapkan ilmu tajwid saat membacanya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar