Jumat, 27 Januari 2012

TOL CIJAGO Tahap l




PT Translingkar Kita Jaya bersama Kementrian Pekerjaan Umum dan Pemerintah Kota Depok meresmikan jalan Tol Cinere-Jagorawi Seksi I, Jumat (27/1/2012). Acara tersebut diresmikan langsung oleh Wakil Menteri Pekerjaan Umum, Hermanto Dardak. Dalam acara yang berlangsung di Kantor Operasi PT Translingkar Kita Jaya, Jalan Gas Alam, Pedurenan, Harjamukti, Depok, hadir pula Presiden Direktur Kompas Gramedia, Jakob Oetama serta Wali Kota Depok, Nurmahmudi Ismail.

Jalan Tol ruas Cinere-Jagorawi berada di wilayah Kota Depok dan merupakan bagian dari jaringan jalan tol nasional khususnya Jakarta Outer Ring Road 2 (JORR2).

1 komentar:

  1. Assalamu'alaikum wr wb..

    Pak Hilman, saya mohon advisenya dong :) saya mau tanya, untuk jalan Bukit Cinere yang menghubungkan antara gandul dan cinere square (pasar segar) katanya terkena gusur untuk jalan tol ya? boleh dijelaskan tidak pak, yang digusur itu sepanjang jalan tersebut atau hanya sebagian? jika sebagian, boleh diinformasikan pak, daerah yang mana sajakah? apakah daerah yang disekitaran pasar segar juga termasuk salah satunya?

    Terima kasih pak Hilman atas jawabannya :)

    wassalamu'alaikum wr wb.

    Noviar

    BalasHapus